Gak Mau Kalah ( Turnamen foto perjalanan ronde#12 )


Foto ini saya ambil sewaktu mengunjungi Candi Borobudur tahun 2012 kemaren.

Si FOTOGRAFER gak mau kalah gaya dengan modelnya, hasilnya liat aja sendiri hahaha

aksi si tukang foto
aksi si tukang foto

Turnamen foto perjalanan ronde ke 12 bisa di ceki-ceki di sini ya

 

50 comments

  1. Hahhaa…aku juga ada foto yang ngeliatin lebih seru gaya fotografer ketimbang modelnya sendiri…lucu-lucu dan foto Mbak Ni salah satunya 😀

Leave a reply to pursuingmydream Cancel reply